PCM PANGGUNGREJO - Awal tahun 2024, Lazismu Kota Pasuruan mempublikasikan mengenai laporan dan ucapan Terima kasih kepada seluruh donatur Lazismu Kota Pasuruan
Dari perhimpunan sebesar Rp. 1.330.949.584,- ini terbagi menjadi beberapa bagian yakni Zakat sebesar Rp. 324.077.800,- dan Infaq sebesar Rp. 1.006.871.784,-
Sedangkan dari Total Donatur sebanyak 2.133 yang terdiri dari 1.997 Individu dan 136 Entitas yang telah menjadi donatur sampai saat ini.
Laporan lainnya mengenai pendistribusian dan Pendayagunaan Dana Ziska yaitu :
Program Dakwah Rp. 715.456.050,-
Program Pendidikan Rp. 250.694.500,-
Program kesehatan Rp. 97.872.500,-
Program Kemanusian Rp. 90.608.880,-
Program Ekonomi Rp. 800.000,-
Dan bagian Amil Rp. 148.790.600,-
Total penyaluran sebesar Rp. 1.304.222.530,- dengan penerima manfaat 2350 jiwa.
"Semoga Allah memberikan atas apa yang engkau berikan, memberikan berkah atas apa yang ada ditanganmu, dan menjadikannya sebagai pembersih bagimu".
0 Komentar